Bagian Penjualan
SOP Penjualan Barang
a. Menerima data pesanan dari customer.
b. Memberi dan menerima form permohonan
kredit dan identitas
diri customer (jika kredit).
c. Membuat bukti pembelian dari customer
(rangkap 2).
Bagian Kasir
SOP Penerimaan Uang
a. Menerima bukti pembelian dari customer.
b. Menerima uang pembayaran dari customer.
c. Membuat faktur penjualan (rangkap 4).
Bagian Administrasi
SOP Persetujuan Retur
a. Menerima faktur penjualan dan data
barang retur.
b. Membuat surat retur (rangkap 3).
c. Membuat data retur penjualan.
SOP Pembuatan Laporan Penjualan
a. Mendata faktur yang diarsip.
b. Menerima identitas diri customer (jika
kredit).
c. Membuat data penjualan.
d. Mengolah data penjualan dan data retur
penjualan.
e. Membuat laporan penjualan (rangkap 3).
Bagian Keuangan
SOP Persetujuan Kredit
a. Menerima form permohonan kredit dan
identitas diri customer.
b. Melakukan survei terhadap customer.
c. Membuat bukti kredit (rangkap 2).
SOP
Pembuatan Laporan Keuangan
a. Mendata faktur yang diarsip.
b. Mencocokkan faktur yang diarsip dan uang
yang diterima dengan laporan penjualan.
c. Membuat laporan keuangan (rangkap 2).
Bagian Gudang
SOP
Pengeluaran Barang
a. Mencocokkan barang yang dipesan dengan
barang yang tersedia di gudang.
b. Membuat surat jalan penjualan.
c. Memberikan barang kepada bagian test
product.
d. Memberikan barang yang sudah dicek
kepada bagian pengiriman.
SOP
Retur Barang
a. Menerima surat retur.
b. Mencocokkan surat retur dengan surat
jalan.
c. Mengecek persediaan barang yang diretur.
d. Memberikan barang hasil retur kepada
bagian test product.
SOP
Pembuatan Laporan Persediaan
a. Melakukan stock opname barang di gudang.
b. Membuat laporan persediaan (rangkap 2).
Bagian Test Product
SOP
Test Product
a. Menerima barang yang dipesan customer
dari bagian gudang.
b. Melakukan pengecekan pada barang sebelum
dikirim.
Bagian Pengiriman
SOP
Pengiriman Barang
a. Menerima faktur warna hijau.
b. Mengirim barang ke cusomer.
c. Memberikan bukti penerimaan barang
kepada customer.
Bagian Pengendalian Internal
a. Membuat form evaluasi pengendalian pada
setiap entitas (rangkap 6).
b. Melakukan pengecekan ke setiap entitas
atas job descnya
(sudah berjalan sesuai SOP atau tidak).
c. Membuat surat himbauan pada setiap
entitas jika belum melaksanakan
SOP (rangkap 6).
d. Membuat laporan pengendalian (rangkap
2).
Bagian Auditor Internal
a. Menerima
laporan keuangan.
b. Melakukan
pengecekan terhadap laporan keuangan dengan
bukti-bukti yang ada.
c. Membuat
laporan keuangan yang sudah diaudit (rangkap 3).